Arti Kata OP dalam Bahasa Gaul yang Viral di TikTok

teknoflux.comArti Kata OP dalam Bahasa Gaul yang Viral di TikTok. Kata OP saat ini menjadi sering digunakan oleh warganet di dalam kolom komentar sosial media seperti Facebook, twitter, Instagram, tiktok dan lain sebagainya.

Sehingga banyak orang yang penasaran dan mencari informasi mengenai apa yang dimaksud dengan kata OP di internet.

Oleh karena itu pada artikel kali ini kami akan membahas mengenai apa yang dimaksud dengan kata OP yang viral di tiktok untuk kalian semua.

Lalu apa sebenarnya yang dimaksud dengan kata OP yang viral di tiktok? Berikut ini adalah penjelasannya selengkapnya.

Baca juga:

Arti Kata OP dalam Bahasa Gaul yang Viral di TikTok

Saat ini sebagaimana yang kami singgung di atas bahwa kata OP sering digunakan orang untuk berkomentar di sosial media.

Kata OP merupakan kependekan dari kata Overpowered kata ini merupakan kata dari bahasa inggris yang jika diterjemahkan memiliki arti telalu kuat atau kekuatan yang berlebihan.

Kata OP digunakan oleh warganet biasanya terkait kekuatan atau kemampuan atau lainnya yang dianggap luar biasa.

Misalnya seorang penggemar anime ketika melihat karakter antagonis yang memiliki kekuatan yang luar biasa mereka mengatakan karakter ini OP.

Maksudnya adalah bahwa karakter antagonis tersebut terlalu kuat atau terlalu over power terlalu memiliki kekuatan berlebih.

Untuk contoh didunia nyatanya misalkan ada pertandingan tinju antara petinju A dengan petinju B kemudian penonton mengatakan petinju A terlalu OP untuk petinju B.

Maksudnya adalah bahwa petinju A terlalu kuat dibandingkan dengan lawannya yaitu petinju B.

Kata OP juga selain digunakan untuk menggambarkan kekuatan atau kemampuan yang luar biasa kata ini juga biasa digunakan untuk sesuatu seperti selegram itu cantiknya OP.

Maksudnya adalah bahwa selegram itu memiliki paras yang cantik banget. Itu saja yang bisa kami sampaikan mengenai penjelasan Arti Kata OP dalam Bahasa Gaul yang Viral.

Penutup

Terimkasih telah mengunjungi website kami sampai jumpa diartikel berikutnya.

Related Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *